Kuta Timu

Kecamatan Sukakarya
Sabang - Aceh

Artikel

Pengurus TP PKK dan Posyandu "Melati" Gampong Kuta Timu Periode 2026-2032 Resmi Dikukuhkan

ILHAM YURLANDA

26 28-0 21:56:09

9 Kali Dibaca

Sabang – Pemerintah Gampong Kuta Timu melaksanakan pengukuhan Pengurus Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) serta Pengurus Pos Pelayanan Terpadu (Posyandu) “Melati” Gampong Kuta Timu Periode 2026–2032. Kegiatan tersebut berlangsung di Kantor Keuchik Gampong Kuta Timu, Kecamatan Sukakarya, Kota Sabang, Selasa (27/1/2026).

Pengukuhan ini dihadiri oleh Keuchik Gampong Kuta Timu Tesar Heryadi, S.E., Ketua TP PKK Gampong Kuta Timu Tuti Agustina, S.IP., serta jajaran pengurus TP PKK dan Posyandu “Melati”.

Pelaksanaan pengukuhan merupakan tindak lanjut dari Pasal 14 Ayat (2) huruf e Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2024 tentang Pos Pelayanan Terpadu, yang menekankan penguatan kelembagaan serta peningkatan peran kader Posyandu dalam penyelenggaraan pelayanan dasar di gampong.

TP PKK Gampong Kuta Timu Periode 2026–2032 akan melaksanakan program kerja melalui empat Kelompok Kerja (Pokja), yakni Pokja I bidang Penghayatan dan Pengamalan Pancasila serta Gotong Royong, Pokja II bidang Pendidikan dan Keterampilan serta Pengembangan Kehidupan Berkoperasi, Pokja III bidang Pangan, Sandang, serta Perumahan dan Tata Laksana Rumah Tangga, serta Pokja IV bidang Kesehatan, Kelestarian Lingkungan Hidup, dan Perencanaan Sehat.

Melalui pengukuhan ini, Pemerintah Gampong Kuta Timu berharap TP PKK dan Posyandu “Melati” dapat menjalankan peran dan fungsinya secara optimal dalam mendukung peningkatan kualitas pelayanan kesehatan, pemberdayaan keluarga, serta kesejahteraan masyarakat di Gampong Kuta Timu.

Kirim Komentar

Nama
Telp./HP
E-mail

Komentar

Captha

Komentar Facebook

Aparatur

Keuchik Gampong

TESAR HERYADI,SE

Sekretaris Gampong

-

Kasi Pemerintahan Gampong

TEUKU ICHSAN

Kasi Pelayanan Gampong

ATHIT MUSNANDAR

Kaur Keuangan Gampong

RISKI AGUS MAULANDA

Kaur Perencanaan Gampong

RISTRA MULIA PUTRA

Kaur Tata Usaha dan Umum Gampong

ASRIANI, A.Md

Ulee Jurong Rajawali

MAHYUDDIN

Ulee Jurong Keramat

ZULYA ZAINI

Ulee Jurong Dadap

AMRIZAL

Ulee Jurong Ketapang

ANWAR ADNAN

Ulee Jurong Perikanan

KAFRAWI

Aneuk Jurong Rajawali

DIMAL ARDIANSYAH

Aneuk Jurong Keramat

AFRIADI

Aneuk Jurong Dadap

NOVRIZAL Z.

Aneuk Jurong Ketapang

BALAWI

Aneuk Jurong Perikanan

ARIE KARDIARSA, SE

Ketua Pemuda Jurong Rajawali

RAHMAD RAZI, S.E.

Ketua Pemuda Jurong Keramat

PIRNGADI

Ketua Pemuda Jurong Dadap

ROMA TIRONI

Ketua Pemuda Jurong Ketapang

MUHAMMAD TEZA

Ketua Pemuda Jurong Perikanan

DEDI ROHAYANSYAH

STAF PEMERINTAHAN GAMPONG

ARIEF HIDAYATULLAH

STAF PEMERINTAHAN GAMPONG

DAWARNA

STAF PEMERINTAHAN GAMPONG

FIRDAYANI

Kasi Kesejahteraan Gampong

HADI SETIAWAN PARDEDE

STAF PEMERINTAHAN GAMPONG

LIZA MASTURA

STAF PEMERINTAHAN GAMPONG

ILHAM YURLANDA

Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri

Kuta Timu

Kecamatan Sukakarya, Sabang, 11

Transparansi Anggaran

APB 2026 Pelaksanaan

APB 2026 Pendapatan

APB 2026 Pembelanjaan

Lokasi Kantor

Latitude:
Longitude:

Kuta Timu, Kecamatan Sukakarya, Sabang - 11

Buka Peta

Wilayah